Perhatikan pernyataan berikut! 1) Perhatikan pernyataan berikut! Perkembangbiakannya terjadi melalui

Berikut ini adalah pertanyaan dari chaa67979 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perhatikan pernyataan berikut! 1) Perhatikan pernyataan berikut! Perkembangbiakannya terjadi melalui proses penyerbukan/ pembuahan2) perkembangbiakannya terjadi tanpa melalui proses penyerbukan/pembuahan

3) Dialami oleh tumbuhan berbiji dan tidak berbiji 4) Hanya dialami oleh tumbuhan berbiji yang memiliki kelamin jantan dan betina

5) Tumbuhan baru berasal dari bunga yang mengalami penyerbukan kemudian menghasilkan biji

6) Tumbuhan baru yang terbentuk dari pertumbuhan ataupun perkembangan dari bagian tubuh tertentu dari induk tanaman

Yang merupakan proses perkembangbiakan secara generatif dan vegetatif berturut-turut adalah....

A. 1),4),5) dan 2),3),6)

B. 2),3),6) dan 1),4),5)

C. 2),3),6) dan 1),3),5)

D. 2),3),5) dan 1),4),6)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. 1,4,5 dan 2,3,6

Penjelasan:

ciri tanaman yang dapat bereproduksi secara generatif adalah memiliki alat kelamin jantan dan betina yang kemudian akan terjadi fertilisasi melalui penyerbukan.

sedangkan tanaman yang bereproduksi secara vegetatif umumnya dilakukan oleh tanaman tingkat rendah seperti lumut yang tidak memiliki organ reproduksi jantan dan betina untuk penyerbukan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh JJJ121 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Mar 23