apa yang akan terjadi pada populasi katak pada ekosistem sawah

Berikut ini adalah pertanyaan dari yanuarifka5290 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa yang akan terjadi pada populasi katak pada ekosistem sawah tersebut

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Suatu ekosistem dikatakan tidak seimbang jika salah satu komponennya berkurang. Contohnya pada ekosistem sawah akibat aktivitas penyemprotan insektisida oleh para petani, belalang pemakan padi akan berkurang atau langka, maka:

Populasi katak berkurang karena sumber makanannya hilang.

Jika katak sudah berkurang, ular juga berkurang maka elang akan mencari makanan lain seperti anak ayam dan itu merugikan manusia.

Dampak yang akan ditimbulkan oleh aktivitas para petani adalah bisa merusak keseimbangan proses rantai makanan pada ekosistem sawah.

Pembahasan

Rantai makanan adalah peristiwa makan dan dimakan yang digambarkan secara skematis dalam bentuk garis lurus searah dan tidak bercabang.

Hewan yang memakan produsen (tumbuhan) disebut konsumen tingkat I. Hewan yang memakan konsumen tingkat I disebut konsumen tingkat II. Hewan yang memakan konsumen tingkat II disebut konsumen tingkat III, begitu seterusnya. Suatu ekosistem biasanya memiliki hingga konsumen tingkat IV atau disebut konsumen puncak. Konsumen puncak adalah hewan yang tidak dapat dimakan lagi oleh hewan lainnya.

Rantai makanan tidak akan terputus selama semua bagian dari rantai makanan tetap berperan.

Jangan lupa untuk jadikan jawaban tercerdas cmiww

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh deviviamelia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 12 May 22