Berikut ini adalah pertanyaan dari awreell pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
B. 1,8, dan 3
C. 3, 6, dan 7
D. 6, 7, dan 8
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Bagian selyang berfungsi sebagaipelindung, penghasil energi,danpengatur aktivitas sel adalah nomor A. 1, 3, dan 8. Bagian sel yang berfungsi sebagai pelindung adalah dinding sel. Bagian sel yang berfungsi sebagai penghasil energi adalah mitokondria.Sedangkan bagian sel yang berfungsi sebagai pengatur aktivitas sel adalahnukleus.
Pembahasan
Sel adalah bagian terkecil penyusun makhluk hidup. Meskipun sel merupakan bagian terkecil, namun sel masih tersusun atas organel-organel atau bagian-bagian sel yang memiliki fungsi masing-masing. Berikut ini bagian-bagian sel berdasarkan gambar pada soal sesuai dengan nomor yang ditunjukkan, yaitu:
- Dinding sel berfungsi untuk melindungi bagian-bagian sel yang ada di bawahnya, serta menjaga bentuk sel.
- Vakuola berfungsi untuk menyimpan cadangan makanan serta zat lainnya.
- Nukleus berfungsi untuk mengatur segala aktivitas di dalam sel.
- Retikulum endoplasma kasar yang berfungsi untuk transportasi zat berupa protein.
- Retikulum endoplasma halus yang berfungsi untuk transportasi zat berupa lemak.
- Kloroplas berfungsi untuk fotosintesis.
- Badan golgi yang berfungsi untuk ekskresi, sekresi dan pembentukan lisosom.
- Mitokondria yang berfungsi untuk respirasi sel dan menghasilkan energi.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut materi tentang sel, pada: yomemimo.com/tugas/35806939
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh susantiasreti dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 14 May 23