Tugas!pada masa pubertas remaja akan cenderung lebih​

Berikut ini adalah pertanyaan dari tyo65906 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tugas!
pada masa pubertas remaja akan cenderung lebih​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

emosional dan banyak mengalami perubahan-perubahan fisik.

Penjelasan:

masa pubertas merupakan salah satu tahapan yang akan dilalui oleh setiap manusia. masa pubertas adalah masa perubahan dari anak-anak menjadi dewasa perubahan yang terjadi pada masa pubertas laki-laki berbeda dengan yang dialami oleh perempuan pada masa pubertas manusia mengalami pertumbuhan yang pesat. perbedaan ciri-ciri masa pubertas pada anak laki-laki dan anak perempuan berikut:

  • Ciri-ciri masa pubertas pada anak laki-laki:
  1. Tubuh bertambah berat dan tinggi.
  2. Jakun mulai tumbuh
  3. Suara berubah menjadi lebih berat.
  4. Tumbuh jerawat diwajah.
  5. Produksi keringat semakin banyak.
  6. Mulai tumbuh kumis.
  7. Tumbuhnya rambut halus pada ketiak dan sekitar alat kelamin.

  • Ciri-ciri masa pubertas pada anak perempuan:
  1. Tubuh Bertambah berat dan tinggi.
  2. Suara berubah menjadi lebih nyaring.
  3. Tumbuh jerawat di wajah.
  4. Produksi keringat semakin banyak.
  5. Pinggul membesar.
  6. Tumbuhnya rambut halus pada ketiak dan sekitar alat kelamin.

selain perubahan fisik tersebut pada masa pubertas juga terjadi perubahan secara psikis yang mempengaruhi pola pikir dan emosionalnya. umumnya, remaja memiliki keinginan mencoba hal-hal baru. Adapun perubahan emosionalnya terlihat dari kadang-kadang merasa senang, sedih namun tiba-tiba merasa ingin marah.

Pada masa pubertas remaja memasuki fase mencari identitas diri dan sering menentang. meski cara berpikirnya belum dewasa namun remaja tidak mau dikatakan sebagai anak-anak. bimbingan dan pengawasan yang benar dari orang tua dan lingkungan sekitar akan menjauhkan remaja untuk mencoba hal-hal yang negatif. pada masa remaja sebaiknya mereka melakukan berbagai kegiatan positif seperti, kegiatan hobi yang disenangi atau kegiatan sosial.

SEMOGA MEMBANTU :D

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh evayt73 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 May 22