5 Beberapa waktu yang lalu, pernah terjadi tragedi pesawat jatuh

Berikut ini adalah pertanyaan dari ristiaromadhoni123 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

5 Beberapa waktu yang lalu, pernah terjadi tragedi pesawat jatuh yang memakan banyakkorban Ada beberapa korban yang masih bisa diidentifikasi melalui ciri visual atau fisik
maupun sidik jari. Namun ada beberapa korban yang tidak memungkinkan untuk
diidentifikasi secara visual maupun dengan sidik jari. Berdasarkan keterangan tersebut,
bioteknologi bidang forensik memiliki peran dan menjadi alternatif untuk identifikasi korban
yang terkendala secara visual. Jelaskan sampel apakah yang dapat digunakan untuk
Identifikasi korban tersebut dan bagaimana tahapannya secara umum?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Dukcapil dan inafis, untuk mengidentifikasi sidik jari dan iris mata serta pemeriksaan ontologi gigi dental," tambahnya.

Selain itu dalam rangka mengumpulkan data primer Deoxyribonucleic Acid (DNA). Khusus sampel DNA ini harus berasal dari keluarga segaris yakni ibu, ayah, dan anak korban.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Mbakdeppp dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 25 Apr 22