Latihan: 1. Tuliskan sebanyak mungkin contoh-contoh Hewan dan Tumbuhan Endemik

Berikut ini adalah pertanyaan dari raisakamila096 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Latihan: 1. Tuliskan sebanyak mungkin contoh-contoh Hewan dan Tumbuhan Endemik Indonesia dan pengelompokan nya menurut garis wallace ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

[hewan]

  • Indonesia bagian Barat : gajah, banteng, kerbau, kadal, bunglon, ular, gagak, elang.
  • Indonesia bagian Tengah : babi rusa, sapi, banteng, komodo, hingga burung kakak tua dan burung maleo.
  • Indonesia bagian Timur : kuskus, kelelawar, burung cenderawasih, Burung kasuari, buaya dan kadal.

[Tumbuhan]

  • Indonesia bagian Barat : Rafflesia Arnoldi, bunga bangkai Amorphophallus Titanum, serta flora hutan pohon keruing, meranti, kapur barus, kepuh, ketapang, sawo kecik, anggrek hitam dan rotan.
  • Indonesia bagian Timur : pohon sagu, pohon nipah, dan hutan bakau.
  • Indonesia bagian Tengah : hutam musim (hutan jati).

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh shaa27928 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Dec 22