Berikut ini adalah pertanyaan dari joicechristmasleri pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.) Ekosistem
Adalah : kesatuan antara komunitas dengan lingkungan hidupnya yang membentuk hubungan timbal balik.
2.) Ekosistem padang rumput, ekosistem laut, ekosistem danau, ekosistem sawah.
3.) Setiap ekosistem mempunyai dua komponen yaitu : (Komponen biotik dan komponen abiotik).
4.) Contoh produsen ekosistem darat (Tumbuhan hijau), pada ekosistem laut (Fitoplankton dan Zooplankton).
5.) Karena seluruh organisme penyusun ekosistem saling terhubung satu sama lain dalam rantai makanan.
6.) Sinar matahari berperan dalam membantu proses fotosintesis pada tumbuhan.
7.) Simbiosis
Adalah : pola interaksi berupa hubungan yang sangat erat antara dua individu berbeda jenis. Simbiosis dibagi menjadi 3, yaitu :
a. Simbiosis Mutualisme
b. Simbiosis Komensalisme
c. Simbiosis Parasitisme
8.) a.) Herbivora (hewan pemakan tumbuhan), contoh : sapi, kambing, kelinci, kuda, domba.
b.) Karnivora (hewan pemakan daging), contoh : harimau, singa, macan, buaya, elang.
c.) Omnivora (hewan pemakan tumbuhan dan hewan), contoh : ayam.
9.) Jika produsen mengalami kepunahan maka yang akan terjadi konsumen akan mendapatkan sedikit energi dan akan mati.
10.) Komponen Abiotik
Adalah : semua makhluk tak hidup dalam ekosistem, contoh : (tanah, air, cahaya, suhu)
*Jangan lupa jadikan jawaban tercerdas ya, terimakasih
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sekarrabbani76 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 16 Aug 23