Tuliskan ciri-ciri pertumbuhan dan perkembangan manusia Pada tahapan bayi tolong

Berikut ini adalah pertanyaan dari hsrtutee pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan ciri-ciri pertumbuhan dan perkembangan manusia Pada tahapan bayitolong di bantu besok di kumpul. ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Bayi

Saat masih bayi kita mengalami pertumbuhan secara cepat pada tahun pertama.

Selama tahun pertama, bayi selalu bergantung pada orang tua untuk memperoleh makanan dan perlindungan.

Pada usia 3 bulan, bayi sudah bisa membalikkan tubuhnya. Kemudian pada usia 6 bulan, bayi sudah bisa duduk.

Pada usia 8 - 10 bulan, bayi akan mulai merangkak dan berdiri diri sendiri. Pada usia 12 - 18 bulan, mereka sudah dapat berjalan sendiri tanpa dibantu.

Masa bayi dimulai dari lahir hingga usia 2 tahun

Penjelasan:

Semoga membantu

Maaf kalau salah

JADIKAN JAWABAN TERBAIK YA

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gustiayuardini229 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 15 Apr 23