tentukan pola interaksi makhluk hidup berikut a.rusa dan kerbau di

Berikut ini adalah pertanyaan dari acapasraf16 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

tentukan pola interaksi makhluk hidup berikut a.rusa dan kerbau di padang rumput b.bunga kamboja dengan rumput di sekitarnya c.ular dengan tikus di sawah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan

Rusa dan kerbau di padang rumput berinteraksi jika kedua hewan ini makan rumput walaupun keduanya tidak secara langsung berinteraksi melainkan memiliki hubungan yang dekat yaitu

seperti tempat hidup dan makanan.

Bunga Kamboja dan rumput disekitarnya berinteraksi yang membuat bunga Kamboja terganggu atau merasa dirugikan karena rumput yang tumbuh disekitarnya akan membuat bunga Kamboja tidak subur dan dapat membuat bunga Kamboja mati.

Ular dan tikus sawah berinteraksi jika ular sedang memangsa tikus dan terjadi kejar-kejaran antara tikus dan ular dimana ular merasa untung dan tikus tidak Untung.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ScienceProfessor dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 23 May 23