7 pertanyaan ipa tentang zat dan perubahannya beserta jawabannya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari Imyan pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

7 pertanyaan ipa tentang zat dan perubahannya beserta jawabannya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

pertanyaan

1. Suatu zat terdiri dari atom-atom unsur Nitrogen (N) dengan angka in deks 1 dan atom unsur hidrogen (H) dengan angka indeks 4. Penulisan senyawa tersebut yang benar adalah ….

A NH4 B NH

C NH3 D N2H6

2. Berikut ini termasuk kohesi, kecuali ....

A air dengan air B tinta dengan kertas

C raksa dengan raksa D tinta dengan tinta

3. Gaya tarik antara molekul sejenis disebut ….

A adhesi B kohesi

C gravitasi D kapilaritas

4. Di bawah ini termasuk perubahan fisika, kecuali ….

A pengembunan B pembakaran

C penguapan D pembekuan

5. Nilai perbandingan antara massa dan volume disebut ....

A kalor jenis B berat jenis

C massa benda D massa jenis

6. Perubahan suatu zat yang masih mempunyai unsur yang sama dengan sebelum nya di sebut

A perubahan fisika B Perubahan endoterm

C Perubahan eksoterm D Perubaha kimia

7. Berikut ini yang merupakan kelompok unsur non logam adalah ….

A karbon, fosfor, dan kalium B hidrogen,nitrogen, dan oksigen

C nitrogen, silikon, dan raksa D natrium, magnesium, dan alumunium

jawaban

1. a 2. b 3. b 4. b

1. a 2. b 3. b 4. b5. d 6. a 7

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh andhikaputrap2021 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 21 Dec 22