16. Perhatikan gambar di bawah ini!Apabila air panas dicampur air

Berikut ini adalah pertanyaan dari sitizulkhaerani pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

16. Perhatikan gambar di bawah ini!Apabila air panas dicampur air dingin akan menghasilkan air dengan suhu baru. Berdasarkan percobaan tersebut dapat disimpulkan .... A. Air panas selalu kalah dengan air dingin B. Suhu benda dipengaruhi oleh wadahnya C. Kalor mengubah suhu benda D. Suhu benda cair tidak dapat berubah​
16. Perhatikan gambar di bawah ini!Apabila air panas dicampur air dingin akan menghasilkan air dengan suhu baru. Berdasarkan percobaan tersebut dapat disimpulkan .... A. Air panas selalu kalah dengan air dingin B. Suhu benda dipengaruhi oleh wadahnya C. Kalor mengubah suhu benda D. Suhu benda cair tidak dapat berubah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. kalor mengubah suhu benda

Penjelasan:

karena kita mencampurkan air panas dn air dingin itu berhubungan dengan kalor atau suhu suatu benda jadi jika kita mengubah kalor sama juga kita mengubah suhu, maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ronyefratsiregar dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Aug 23