perbedaan struktur virus bakteriofage dan virus Corona​

Berikut ini adalah pertanyaan dari Aryoo87 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perbedaan struktur virus bakteriofage dan virus Corona​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bakteriofage adalah virus yang menginfeksi bakteri, sedangkan virus corona adalah anggota kelompok virus yang memiliki struktur seperti mahkota dan mengakibatkan terjadinya infeksi saluran pernapasan atas. Persamaan bakteriofag dengan virus corona adalah memiliki struktur pada bagian kepala virus diselubungi oleh kapsid (selubung protein tersusun atas kapsomer berfungsi untuk melindungi asam nukleat dan memberi bentuk tubuh virus), leher virus ( penghubung antara bagian kepala dan bagian ekor) dan ekor virus. Hal yang membedakan keduanya adalah virus

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh VenomGrils dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Nov 22