Berikut ini adalah pertanyaan dari fazacute58 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Dalam suatu percobaan yang memiliki tujuan untuk menyelidiki apakah banyaknya pupuk yang ditambahkan dapat mempengaruhi pertumbuhan tanaman menjadi lebih besar, maka penjelasannya yaitu :
A.Hipotesis dari percobaan tersebut merupakan pupuk meningkatkan pertumbuhan tanaman menjadi lebih besar.
B. Variabel bebas dari penelitian tersebut merupakan jumlah pupuk yang diberikan.
C. Cara mengukur variabel terikat pada penelitian tersebut merupakan dengan mengukur pertambahan tinggi dan lebar pohon.
D. Tiga macam variabel kontrol dalam percobaan tersebut merupakan jenis pohon, volume tanah yang digunakan serta jenis tanah yang digunakan.
PEMBAHASAN
Variabel bebas merupakan suatu variabel yang jika dalam suatu waktu berada bersamaan dengan variabel lain, maka terduga akan dapat berubah dalam variasinya. Variabel bebas juga bisa disebut dengan variabel perlakuan, pengaruh, treatment, kuasa, independent, serta disingkat dengan variabel X.
Hipotesis atau biasa disebut sebagai anggapan dasar merupakan jawaban sementara terhadap suatu masalah yang bersifat dugaan, sebab masih harus di berikan sebuah bukti kebenarannya. Dugaan jawaban ini adalah kebenaran yang bersifat sementara, yang selanjutnya diuji kebenarannya melalui data yang dikumpulkan melalui penelitian.
Pelajari Lebih Lanjut
- Materi tentang hipotesis yomemimo.com/tugas/15972359
- Materi tentang induksi yomemimo.com/tugas/13838718
- Materi tentang arus listrik yomemimo.com/tugas/1126646
Detail Jawaban
Kelas : XI
Mapel : Fisika
Bab : 1 - Kesetimbangan dan Dinamika Rotasi
Kode : 11.6.1
#AyoBelajar #SPJ2
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arinichoir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 30 Oct 22