apa jawaban sementara tumbuhan yg ditanAm redup dan tanaman yg

Berikut ini adalah pertanyaan dari kutasarifamilly8 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

apa jawaban sementara tumbuhan yg ditanAm redup dan tanaman yg bebas penyinaran dan tidak terkena matahari​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pembahasan

Laporan observasi/pengamatan membuktikan bahwa tumbuhan yang di tanam di tempat redup cenderung lebih lambat pertumbuhannya di bandingkan dengan tumbuhan yang bebas penyinaran. Hal ini di karenakan Sinar Matahari adalah komponen penting yang membuat tumbuhan dapat memproduksi makanannya. Mungkin sudah di ketahui bahwa tumbuhan adalah organisme autotrof, yaitu dapat memperoleh makanannya sendiri melalui proses fotosintesis. Sinar Matahari juga berguna untuk menyalurkan zat hara ke seluruh bagian tumbuhan, mulai dari akar, batang, hingga daun. Sedangkan tumbuhan yang di tanam di tempat redup cenderung tidak dapat melakukannya dengan baik. Jika menanam tumbuhan di tempat redup, pertumbuhannya akan lebih lambat, dan resiko tumbuhan mati/tidak tumbuh menjadi lebih besar.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 22 Oct 22