4. Berikut ini yang tidak termasuk ke dalam kingdom Plantae

Berikut ini adalah pertanyaan dari atuntayasa010685 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

4. Berikut ini yang tidak termasuk ke dalam kingdom Plantae adalah a. Bryophyta b. Cycadophyta C. Gnetophyta d. Annelida​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut ini yang tidak termasuk kedalam kingdom plantae adalah D. Annelida.

Apa itu Annelida?

Annelida merupakan salah satu jenis filum yang berisi kelompok cacing bersegmen atau biasa disebut dengan cacing gelang karena struktur segmen yang mirip cincin.

Kelompok ini masuk kedalam kategori pembagian hewan tidak bertualang belakang (invertebrata). Sementara pada opsi lainnya sebagai berikut :

  • Bryophyta adalah kelompok tumbuhan perintis yang dikenal dengan nama lumut.
  • Cycadophyta adalah kelompok tumbuhan tingkat tinggi berbiji terbuka yang juga termasuk kedalam tumbuhan tumbuhan primitif.
  • Gnetophyta merupakan kelompok tumbuhan biji terbuka seperti Cycadophyta, namun memiliki struktur yang lebih maju mendekati tumbuhan berbunga.

Pelajari lebih lanjut tentang plantaepadayomemimo.com/tugas/5203274

Detail Jawaban :

Mapel : Biologi

Kelas : 10

Bab : Plantae

Kode : 10.4.8

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lutfiproteam dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 13 Jun 23