1. Sebutkan manfaat budaya tegur sapa 2.Mengapa gotong royong harus

Berikut ini adalah pertanyaan dari yunita1045 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Sebutkan manfaat budaya tegur sapa2.Mengapa gotong royong harus dilestarikan dalam kehidupan sehari-hari

3.Tulislah contoh penutup pada teks pidato

4. Buatlah sebuah contoh kalimat awal bagian pembukaan sebuah pidato

5. Sebutkan cara-cara menjaga kebersihan dan kesehatan alat reproduksi bagi remaja putri

6.Sebutkan perawatan kesehatan organ reproduksi laki-laki

7. Sebutkan contoh konkrit dan adanya kerjasama antara negara-negara ASEAN dalam bidang sosial

8. Sebutkan dua jenis tangga nada diatonis

9. Sebutkan macam-macam unsur tari

10. Sebutkan dua contoh tari daerah berpasangan yang ada di Indonesia

Ngasal lapor​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Sebutkan manfaat budaya tegur sapa

= menciptakan suatu interaksi sosial yang baik.

menciptakan suasana yang harmonis.

meningkatkan rasa kekeluargaan.

mempererat rasa persaudaraan.

menjalin silaturahmi antar manusia

menjauhi sikap dan perilaku individualisme.

2.Mengapa gotong royong harus dilestarikan dalam kehidupan sehari-hari

= Manfaat gotong royong bisa melahirkan rasa persatuan dan solidaritas di setiap anggota masyarakat. Gotong royong bisa berarti kerja sama yang timbul atas rasa sukarela warga.

3.Tulislah contoh penutup pada teks pidato

="Demikian kiranya yang bisa saya sampaikan, kurang lebihnya saya mohon maaf jika ada salah kata yang terucap, dan atas perhatiannya saya ucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya. Akhir kata, saya ucapkan Wassalamu'alaikum Warohmatullaahi Wabarokaatuh.

4. Buatlah sebuah contoh kalimat awal bagian pembukaan sebuah pidato

="Assalamualaikum wr. wb. Pada kesempatan kali ini, marilah kita panjatkan terlebih dahulu atas puji dan juga rasa syukur dengan kehadirat dari Allah SWT yang dimana telah memberikan kita semua kesempatan dan juga nikmat hidayahnya sehingga kita semua dapat berkumpul dengan keadaan yang sehat pada hari ini."

5. Sebutkan cara-cara menjaga kebersihan dan kesehatan alat reproduksi bagi remaja putri

= Selalu bersihkan alat reproduksi.

Tidak melakukan aktivitas seksual yang resikonya tinggi.

Selalu jaga berat badan.

Mengonsumsi makanan bergizi.

Tidak merokok maupun konsumsi alkohol.

Lakukan istirahat yang cukup.

6.Sebutkan perawatan kesehatan organ reproduksi laki-laki

= Berhenti merokok dan tidak mengonsumsi

minuman beralkohol.

Menjaga berat badan.

Menjaga testis tetap dalam keadaan sejuk.

Menghindari paparan racun.

Mengonsumsi makan sehat dan olahraga.

Melakukan hubungan seks secara teratur.

Menerapkan perilaku seks yang aman.

Sunat.

7. Sebutkan contoh konkrit dan adanya kerjasama antara negara-negara ASEAN dalam bidang sosial

= Membangun sumber daya manusia.

Meningkatkan kesejahteraan.

Bentuk pertukaran budaya dan seni serta festival film ASEAN.

Penyelenggaraan pesta olahraga setiap dua tahun sekali melalui SEA Games.

8. Sebutkan dua jenis tangga nada diatonis

= mayor dan minor.

9. Sebutkan macam-macam unsur tari

= Unsur Ruang.

Unsur Tenaga.

Unsur Gerak.

Unsur Penggunaan Waktu.

10. Sebutkan dua contoh tari daerah berpasangan yang ada di Indonesia

=Tari Serampang Dua Belas

: Riau sumatra barat.

: Riau sumatra barat.Tari zapin : Riau.

: Riau sumatra barat.Tari zapin : Riau.Tari Bedhaya, Jogjakarta.

: Riau sumatra barat.Tari zapin : Riau.Tari Bedhaya, Jogjakarta.Tari Gambyong, Jawa Tengah

MAAF JIKA ADA KESALAHAN.

SEMOGA BERMANFAAT.

SEMOGA MEMBANTU.

SEMANGAT.

#JAWABAN TERBAIK

#JAWABAN TERCERDAS

LIKE DAN BINTANG NYA

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh uwhabaueywbwjowpwj dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 26 Jun 22