apakah jarigan epitel bentuknya sama persis antara organ satu dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari an0915526 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apakah jarigan epitel bentuknya sama persis antara organ satu dengan yang lainnya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Tidak, namun kebanyakan memiliki fungsi yang serupa.

Penjelasan:

Jaringan epitel banyak jenisnya, ada yang pipih selapis, kubus selapis, kubus berlapis, silindris selapis, silindris berlapis, silindris pseudostratifikasi, dan transisional.

Semua jaringan epitel ini memliki fungsi yang sama sebagai pelindung bagian jaringan bawahnya. Namun ada fungsi yang lebih terspealisasi misalnya epitel pipih selapis digunakan juga untuk proses pertukaran gas pada pembuluh darah, silindris berlapis digunakan oleh kalenjar untuk proses ekskresi, silindris transisional digunakan untuk memberi sifat stretch pada organ kantong kemih, dan masih banyak lagi.

Semoga terbantu^

Mohon koreksi jika ada kesalahan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Peers dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 19 Apr 22