9. Sebutkan dan jelaskan unsur intrinstik yang terdapat dalam teks

Berikut ini adalah pertanyaan dari adamardiansari pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

9. Sebutkan dan jelaskan unsur intrinstik yang terdapat dalam teks fabel!10. Sebutkan perbedaan teks fabel dengan teks deskripsi berdasarkan strukturnya!


Apa jawabnyakak mohon bantu​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

9. Tema, alur, latar, tokoh dan penokohan, dan Amanat

10.Fabel adalah cerita fiksi mengenai kehidupan binatang yang berprilaku layaknya manusia. Fabel menampilkan binatang sebagai tokoh utama. Struktur teks fabel adalah Orientasi, Komplikasi, Resolusi, dan Koda. sedangkan teks deskripsi adalah karangan yang menggambarkan sesuatu benda, tempat, suasana atau keadaan.

Semoga membantu kk <3

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh linstudy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Jun 21