3. Saat cuaca panas, Rafi menggunakan pendinginruangan agar ruangan di

Berikut ini adalah pertanyaan dari waginobarokah040 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

3. Saat cuaca panas, Rafi menggunakan pendinginruangan agar ruangan di dalam rumahnya terasa
lebih sejuk. Namun, penggunaan alat tersebut
tidak ramah lingkungan. Hal tersebut
dikarenakan ....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Alat tersebut tidak ramah lingkungan karena mengeluarkan Limbah udara yang berupa berupa CO^2 ataupun CO. Dan juga boros listrik.


Cmiiw.. semoga membantu!! Jadikan jawaban tercerdas yaaa

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syarindapn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 15 Jul 21