Berikut ini adalah pertanyaan dari julietdava pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
2. Jelaskan mekanismeinspirasi dan ekspirasi pada sistem pernapasan
manusia!
3. Sebutkan 4 gangguan atau penyakit pada sistem pernapasan
manusia beserta penyebabnya!
4. Jelaskan upaya yang dapat kamu lakukan untuk menjaga sistem
pernapasan kamu tetap sehat!
5. Beny adalah anak yang suka menyanyi. Suatu ketika Beny menderita
demam dengan gejala pilek dan sakit tenggorokan, sehingga
mengganggunya dalam bernyanyi. Struktur apa yang terganggu
pada tubuh Beny? Bagaimana demam dapat memengaruhi struktur
tersebut?
TLG BNTU JWB YA KK...JGN NGASAL...
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Soal Terkait:
1. Jelaskan organ penyusun sistem pernapasan manusia beserta fungsinya!
2. Jelaskan mekanismeinspirasi dan ekspirasi pada sistem pernapasan
manusia!
3. Sebutkan 4 gangguan atau penyakit pada sistem pernapasan
manusia beserta penyebabnya!
4. Jelaskan upaya yang dapat kamu lakukan untuk menjaga sistem
pernapasan kamu tetap sehat!
5. Beny adalah anak yang suka menyanyi. Suatu ketika Beny menderita
demam dengan gejala pilek dan sakit tenggorokan, sehingga
mengganggunya dalam bernyanyi. Struktur apa yang terganggu
pada tubuh Beny? Bagaimana demam dapat memengaruhi struktur
tersebut?
Penjelasan:
1.
• Hidung
=> Merupakan organ pernapasan yg langsung berhubungan dgn udra luar.
Fungsinya: sebagai tempat masuk dan keluarnya udara yg dapat membuat kita bisa bernapas dgn bebas.
• Faring
=> Merupakan organ pernapasan yg terletak di blkng rongga hidung hingga rongga mulut dan diatas laring.
Fungsinya: sebagai jalur masuk udara dan makanan, ruang resonansi suara, serta tempat tonsil yg berpartisipasi pada reaksi kekebalan tubuh dlm melawan benda asing.
• Laring
=> Merupakan orgn pernpasan yg menghubungkn faring dgn trakea.
• Trakea
=> Adalah saluran yg menghubungkn laring dgn bronkus.
Fungsinya: menyaring benda" asing yg masuk ke dlm saluran pernapasan.
• Bronkus
=> Pada bagian paling dasar dari trakea, trakea bercabang menjadi dua. Percabangan trakea tsbt disebut dgn bronkus.
• Bronkiolus
=> Merupakan cabang-cabang kecil dri bronkus.
• Paru-Paru
=> Merupakan alat pernapasan utama, dibungkus oleh selaput rangkap dua yg disebut pleura.
• yg trkhir adalah, Alveolus
=> Tempat terjadinya proses difusi oksigen dan karbon dioksida.
2.
Mekanisme Inspirasi:
-) Udara masuk
-) Otot tulang rusuk kontraksi sehingga rongga dada mengembang
-) Diafragma kontraksi (bergerak turun)
Mekanisme Ekspirasi:
-) Udara keluar
-) Otot tulang rusuk relaksasi sehingga rongga dada mengempis
-) Diafragma relaksasi (bergerak naik)
3.
1) Influenza
=> disebabkan oleh infeksi Influenza virus.
Kita terkena virus ini saat kita menyentuh permukaan yg terkontaminasi virus, kemudian kita menyentuh mulut atau mata.
2) Pneumonia
=> disebabkan karena infeksi dri virus, bakteri seperti Streptococcus pneumoniae, jamur, dn parasit lainnya.
3) Tuberculosis (TBC)
=> disebabkan oleh infeksi bakteri Mycobacterium tuberculosis.
4) Asma
=> disebabkan oleh faktor lingkungan, diantaranya masuknya zat pemicu alergi dlm tubuh, contohnya; asap rokok, debu, bulu hewan peliharaan, dll.
4.
-Menjaga Kebersihan Udara.
-Menghindari Konsumsi Alkohol.
-Olahraga Teratur dan Rutin.
-Pola Makan Sehat.
5.
Struktur apa yang terganggu pada tubuh Beny?
=> Pita suara pada laring tenggorokan.
Bagaimana demam dapat memengaruhi struktur
tersebut?
=> Demam menyebabkan inflamasi (peradangan pita suara) menjadi lbih tebal sehingga dapt mengubah nada suara Beny.
GBU
#Smg membantu..!
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh griyamilala1989 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 01 Jul 21