8. Perhatikan gambar berikut.Luas bangun bangun tersebut adalah ....A.312 cm2B.918

Berikut ini adalah pertanyaan dari lusianameylani19 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

8. Perhatikan gambar berikut.Luas bangun bangun tersebut adalah ....
A.312 cm2
B.918 cm2
b. 624 cm2
d. 924 cm2
Tolong jawab, nanti malem di kumpul...Plisss

8. Perhatikan gambar berikut.Luas bangun bangun tersebut adalah ....A.312 cm2B.918 cm2b. 624 cm2d. 924 cm2Tolong jawab, nanti malem di kumpul...Plisss​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Luas bangun tersebut adalah : 918 cm²

Pembahasan

Bentuk bangun pada gambar adalah Bangun datar Jajar Genjang.

Untuk menghitung luasnya, mari pelajari langkah-langkah berikut :

Diketahui

  • Panjang alas : 34 cm
  • Tinggi : 27 cm

Ditanya : Luas bangun tersebut adalah...

Jawab :

Rumus luas Jajar Genjang

= Alas x Tinggi

= 34 cm x 27 cm

= 918 cm²

Kesimpulan :

Luas bangun tersebut adalah : 918 cm²

Pilihan B

Semoga membantu.

Pelajari tentang bangun datar

Detail Jawaban

Mapel : Matematika

Kelas : 6

Kode mapel : 2

Materi : 4 - Luas dan Volume

Kategori : 6.2.4

Kata Kunci : Luas Bangun tersebut,

Luas Jajar Genjang.

Luas bangun tersebut adalah : 918 cm²PembahasanBentuk bangun pada gambar adalah Bangun datar Jajar Genjang. Untuk menghitung luasnya, mari pelajari langkah-langkah berikut :DiketahuiPanjang alas : 34 cmTinggi : 27 cmDitanya : Luas bangun tersebut adalah... Jawab :Rumus luas Jajar Genjang= Alas x Tinggi= 34 cm x 27 cm= 918 cm²Kesimpulan :Luas bangun tersebut adalah : 918 cm²Pilihan BSemoga membantu.Pelajari tentang bangun datarBrainly.co.id/tugas/35890280 - Keliling TrapesiumBrainly.co.id/tugas/35699668 - Luas lingkaran. Brainly.co.id/tugas/35629456 - Diameter lingkaran. Detail JawabanMapel : MatematikaKelas : 6Kode mapel : 2Materi : 4 - Luas dan VolumeKategori : 6.2.4Kata Kunci : Luas Bangun tersebut, Luas Jajar Genjang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jeanysangian10padtpv dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Jul 21