Berikut ini adalah pertanyaan dari putrakamil61 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
penyakit pada kulit dan penyebab nya
1.) jerawat
penyebab : pori-pori tersumbat minyak, bakteri, sel kulit mati, dan kotoran
2.) kudis
penyebab : tungau Sarcoptes scabiei. Tungau tersebut membuat lubang menyerupai terowongan pada kulit untuk dijadikan sarang
3.) cacar air
penyebab : penyakit menular yg disebabkan oleh virus Varicella zoster
↑↑↑
penyakit umum kulit yang tidak jarang ditemui
smoga bermanfaat, trimakasi
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Kaylakasih123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 08 Jun 21