Berikut ini adalah pertanyaan dari 1onelyvibe pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
B. wadah bekas dari plastik
C. wadah bekas dari karton
D. kotoran ternak
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Limbah berikut ini yang dapat menyebabkan masalah jika dibuang ke perairan dan juga menyebabkan masalah jika tertimbun di tanah, yaitu B. wadah bekas dari plastik
Penjelasan:
wadah atau benda apapun yang terbuat dari unsur plastik tidak akan dapat diuraikan oleh bakteri pengurai yg ada didalam tanah, kecuali membutuhkan waktu ber - kuadriliunan tahun lamanya. dikarenakan benda yg terbuat dari plastik memiliki ikatan senyawa kimia yg susah dicerna serta dihancurkan bahkan dilapukkan oleh bakteri/jamur pengurai yg ada didalam tanah. oleh karena itu, buanglah sampah plastik yg sdh tdk bisa dipakai ke tempat sampah/mendaur ulangnya jika masih bisa dipakai.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RadhaJayantiKapadia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 06 Sep 22