24. Perhatikan gambar berikut!Berdasar ciri yang dimiliki maka 3 hewan

Berikut ini adalah pertanyaan dari strnxs pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

24. Perhatikan gambar berikut!Berdasar ciri yang dimiliki maka 3 hewan yang memiliki kekerabatan terdekat terdiri dari...
A. K, L, dan M
B. L, N, dan O
C. M, N, dan K
D. O, K, dan L

25. Perhatikan tabel berikut!
Data yang sesuai ditunjukkan oleh nomor...
A. I dan II
B. II dan III
C. III dan IV
D. V dan I

27. Berikut disajikan diagram kepadatan populasi manusia pada beberapa wilayah.
Apabila peningkatan dan populasi manusia sangat berpengaruh terhadap kualitas lingkungan maka pernyataan berikut yang sesuai adalah...
A. Kondisi lingkungan terburuk akan terjadi pada wilayah M
B. Pada wilayah K mengalami resiko lingkungan paling kecil
C. L dan O meskipun populasinya relatif sama namun berbeda dampak lingkungannya
D. Wilayah yang memiliki dampak lingkungan tertinggi kedua adalah wilayah M​
24. Perhatikan gambar berikut!Berdasar ciri yang dimiliki maka 3 hewan yang memiliki kekerabatan terdekat terdiri dari...A. K, L, dan MB. L, N, dan OC. M, N, dan KD. O, K, dan L25. Perhatikan tabel berikut!Data yang sesuai ditunjukkan oleh nomor...A. I dan IIB. II dan IIIC. III dan IVD. V dan I27. Berikut disajikan diagram kepadatan populasi manusia pada beberapa wilayah.Apabila peningkatan dan populasi manusia sangat berpengaruh terhadap kualitas lingkungan maka pernyataan berikut yang sesuai adalah...A. Kondisi lingkungan terburuk akan terjadi pada wilayah MB. Pada wilayah K mengalami resiko lingkungan paling kecilC. L dan O meskipun populasinya relatif sama namun berbeda dampak lingkungannyaD. Wilayah yang memiliki dampak lingkungan tertinggi kedua adalah wilayah M​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

24. D. O, K, dan L

Hewan O, K, dan L merupakan arthropoda, sedangkan hewan m dan n merupakan mollusca.

25. D. V dan I

Lisosom dan sentriol hanya terdapat pada hewan. Mitokondria dan retikulum endoplasma terdapat pada hewan dan tumbuhan. Plastida hanya terdapat pada tumbuhan.

27. D. Wilayah yang memiliki dampak lingkungan tertinggi kedua adalah wilayah M​

Dampak lingkungan tertinggi akan terjadi di wilayah K. Dampak lingkungan tertinggi kedua terjadi di wilayah M, disusul dengan wilayah L, lalu yang terendah adalah wilayah N dan O.

Kalau ada yang kurang tepat atau ingin ditambahkan, boleh didiskusikan di kolom komentar ↓↓↓

Semoga bermanfaat

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh eunikesachi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 12 May 21