Berikut ini adalah pertanyaan dari AyuNovelia1943 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
=>perkembangan ovipar
Dengan perkembangbiakan ovipar, embrio yang ada di dalam cangkang telur akan terlindungi dari suhu panas atau suhu dingin.
Susunan telur mengandung amnion yang berfungsi sebagai sumber protein dan air bagi embrio yang sedang bertumbuh dan berkembang. Selain itu, fungsi amnion juga untuk menahan guncangan
=>perkembangan vivipar
Manfaat perkembangbiakan hewan secara vivipar yaitu: - Induk dapat membawa embrio yang berkembang di dalam tubuhnya sehingga menghindari serangan dari predator
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh margarethayenny93 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 30 Oct 22