pengaruh positif dan negatif kemajuan iptek terhadap NKRI

Berikut ini adalah pertanyaan dari nunung081 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pengaruh positif dan negatif kemajuan iptek terhadap NKRI

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Dampak negatif iptek bagi negara indonesia yaitu ilmu pengetahuan dan teknologi yang maju menyebabkan budaya luar masuk ke indonesia sehingga dapat mengakibatkan budaya asli indonesia lama kelamaan tergerus dan semakin hilang, kemudian banyak kejahatan yang terjadi mengunakan teknologi yang semakin mudah diakses dan dimanfaatkan ke sesuatu yang negatif, ancaman keamanan dari luar indonesia seperti serangan cyber dan lain sebagainya.

Sedangkan dampak positif bagi negara indonesia adalah indonesia bisa memanfaatkan kemajuan iptek dibidang pendidikan, militer, serta ekonomi yang semakin memudahkan aktifitas kita. masyarakat indonesia semakin mudahnya mengakses sistem informasi mulai dari pelosok negeri hingga daerah yang jauh,atau dapat dikatakan memudahkan segala aktifitas yang kita lakukan serta memajukan sistem teknologi dinegara kita.

Pembahasan

Tik merupakan teknologi informasi dan komunikasi majunya teknologi informasi dan komunikasi di dalam negeri menyebabkan masyarakat memanfaatkan teknologi dan informasi komunikasi untuk mencari informasi informasi dengan lebih luas sehingga menambah pengetahuan masyarakat baik di bidang pendidikan di bidang kesehatan dan juga di bidang ekonomi Hal inilah yang mendorong masyarakat menggunakan teknologi informasi untuk memudahkan segala bentuk aktivitas yang ia lakukan sehari-hari contohnya dengan menggunakan HP komputer radio internet dan telepon semua teknologi yang dapat memudahkan masyarakat dalam mencari informasi atau berhubungan satu sama lain.

tik tidak hanya membawa dampak positif saja seperti semakin mudahnya kita menerima ilmu dan informasi kapan saja dan dimana saja misalnya dengan menggunakan internet sehingga kita dapat mencari informasi yang tersebar luas di jaringan internet baik didala negeri maupun diluar negeri.  

contoh dampak positif dari kemajuan teknologi informasi adalah kurangnya interaksi sosial yang disebabnya karena mudah kita dapat menerima atau menghubungi seseorang hanya dengan menggunakan handpone kemudian munculnya kejahatan baru dengan melakukan penipuan melalui internet ,  

dampak lain yaitu masuknya budaya dari luar melalui informasi yang dapat kita akses setiap hari tanpa terbatas , sehingga budaya seperti pakai pakaian yang melanggar norma agama ,minum minuman serta situs situs yang seharusnya tidak ditampilkan kepada masyarakat atau remaja, kemudian menimbulkan budaya serba instan dimana kita hnaya perlu memesan makanan dengan menggunakan hp,  memebeli baju dengan online dn lain sebagainya.

selanjutnya kemajuan tik pada bidang ekonomi juga dapat meningkatkan angka pengangguran semakin tinggi misalnya pabrik atau perusahaan lebih memilih menggunakan mesin ketimbang menggunakan tenaga manusia yang lebih menghemat biaya dan waktu.  sehingga perlu adanya pengawasan dalam penggunaan tik dalam kehidupan sehari hari      

berikut ini merupakan manfaat iptek dalam berbagai bidang :

Dengan ada kemajuan tik dinegara kita, pemerintah atau masyarakat dapat membant u meningkatkan devisa negara dengan cara menjual produk produk dalam negeri melalui teknologi informasi dan mempromosikan wisata wisata yang menarik minat wisawatan asing untuk berlibur ke indonesia

keuntungan diperoleh dari tik dalam mencari pekerjaan adalah : Kemudahan dalam mencari kerja di internet kita bisa menghemat waktu uang dan tenaga tanpa sibuk berpergian ketempat lowongan pekerjaan di buka karena pada internet informsi yang didapatkan tidak terbatas dan juga kita bisa mendapatkan pekerjaan dari luar negeri yang upahnya tinggi.

manfaat tik dalam bidang kesehatan adalah banyak alat alat kesehatan yang lebih canggih dan maju sehingga penyakit penyakit yang mungkin susah dideteksi dapat diobati dengan menggunakan alat alat canggih hasil dari kemajuan tik, kemudian memudahkan kita dalam melakukan administrasi di suatu rumah sakit.

manfaat tik dalam bidang ekonomi adalah : Pada bidang ekonomi tik membantu masyarakat dalam membuka lapangan kerja sendiri, misalnya dengan membuat toko online yang menjual barang barang nya ke luar negeri dan dalam negeri, kemudian tik mampu mempromosikan wisata wisata dinegeri sendiri untuk meningkatkan devisa negara

Pelajari lebih lanjut

Detil jawaban

Kelas: 7

Mapel: TIK

Bab:  Peranan Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Kehidupan

Kode: 7.11.3

Kata kunci: IPTEK,  

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Israfardhian dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 20 Apr 17