Upaya apa yang harus dilakukan agar hewan/ tumbuhan itu keberadaan

Berikut ini adalah pertanyaan dari belaa6187 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Upaya apa yang harus dilakukan agar hewan/ tumbuhan itu keberadaan nya tetap terjaga

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban

  • tidak melakukan perburuan liar
  • melestarikan jenisnya
  • tidak merusak habitatnya

Pembahasan Jawaban

  • tidak melakukan perburuan liar merupakan salah satu upaya yang bisa dilakukan oleh manusia agar keberadaan hewan dan tumbuhan tetap terjaga.
  • melestarikan hewan atau tumbuhan yang sudah langsung merupakan salah satu upaya ataupun cara yang bisa dilakukan agar hewan dan tumbuhan yang langka tidak punah.
  • merusak habitat hewan pada tumbuhan yang berguna dapat membuat tumbuhan yang terancam punah menjadi punah karena habitatnya yang sudah tidak ada, maka dari itu upaya yang dapat dilakukan juga itu berupa tidak merusak habitat nya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RyanftBiologi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 09 Nov 22