Berikut ini adalah pertanyaan dari chatiara16 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Interfase
Terjadi proses persiapan dan penimbunan energi oleh sel untuk melakukan pembelahan.
Tahap interfase terbagi menjadi tiga, yaitu fase G1 (gap pertama), fase S (sintesis), dan fase G2 (gap kedua).
2. Profase
Membran inti mulai rusak menjadi bagian-bagian kecil (fragmen).
Benang-benang kromatin memadat menjadi kromosom.
3. Metafase
Kromosom berjejer pada bidang pembelahan.
4. Anafase
Kromatid dari tiap pasangan memisah menuju kutub yang berlawanan.
Pada akhir anafase, kedua kutub sel memiliki kromosom yang jumlahnya sama.
5. Telofase
Membran inti mulai bergabung.
Kromosom mulai meregang
Penjelasan:
maaf klo salahhh smoga membantuuu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muarakumbang2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 20 Nov 22