Berikanlah 3 contoh tulang dari masing masing jenis tulang dalam

Berikut ini adalah pertanyaan dari ahmadnurkhoir777 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berikanlah 3 contoh tulang dari masing masing jenis tulang dalam tubuh manusia!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berdasarkan bentuknya tulang ada 3 jenis, yaitu tulang pipa, pipih, dan pendek. Contoh-contohnya (3) :

  • Tulang pipa
    Tulang lengan atas, tulang hasta, dan tulang paha.
  • Tulang pipih
    Tulang dada, tulang iga, dan tulang tengkorak.
  • Tulang pendek
    Tulang pergelangan lengan, tulang pangkal lengan, dan ruas-ruas tulang belakang.

Pembahasan

Tulang merupakan salah satu bagian tubuh manusia yang berbentuk padat dan kaya kalsium. Berikut jenis tulang berdasarkan bentuk tulangnya :

  • Tulang pipa
    Tulang dengan bentuk mirip pipa (silinder). Bagiannya ada epifise, diafise, dan cakra epifise.
  • Tulang pipih
    Tulang yang mirip lempengan atau pipih. Cukup tipis dan rata. Tulang pipih berfungsi sebagai titik perlekatan otot atau pelindung organ dalam.
  • Tulang pendek
    Tulang pendek berbentuk kira-kira seperti kubus dan sebagian besar terdiri dari tulang spons. Permukaan luar terdiri dari lapisan tipis tulang kompak. Tulang pendek terletak di tangan dan kaki. Patela (tempurung lutut) juga dianggap sebagai tulang pendek..

Pelajari lebih lanjut

______________

Detail jawaban

Mapel  : Biologi

Kelas   : 11

Bab     : Struktur dan Fungsi Tulang, dan Sendi

Kode   : 11.4.4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Tampantakterlupakan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 Oct 22