Tuliskan fungsi akar,batang, dan daun pada bambu (minim5)

Berikut ini adalah pertanyaan dari xxylissa pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan fungsi akar,batang, dan daun pada bambu (minim5)

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Akar tanaman bambu dapat berfungsi sebagai penahan erosi guna mencegah bahaya kebanjiran, hingga berperan menangani limbah beracun akibat keracunan merkuri, bagian akar inilah yang menyaring air terkena limbah melalui serabut-serabut akar.

Batang bambu baik yang tua maupun yang muda sangat berguna untuk berbagai keperluan, baik digunakan sebagai keperluan secara Tradisional seperti membangun rumah, mulai dari atap, dinding, peralatan dapur hingga alat musik tradisioal

manfaat daun bambu dapat meluruhkan dahak serta meredakan batuk dan susah napas. Khasiat lain di antaranya adalah menetralkan racun dalam tubuh,Daun bambu memiliki kandungan serat yang tinggi. serat yang tinggi dari daun bambu inilah yang yang sangat efektif untuk menurunkan kadar gula dalam tubuh kita. Selain untuk menurunkan kadar gula, serat ini juga efektif untuk menurunkan berat badan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh marsandaaprilia9 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 27 Oct 22