jelaskan menurut pendapatmu apakah benar cahaya matahari membuntu pertumbuhan tulang?:)​

Berikut ini adalah pertanyaan dari hanifahkhairani217 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan menurut pendapatmu apakah benar cahaya matahari membuntu pertumbuhan tulang?:)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

iya benar karena

cahaya matahari dapat memperkuat kesehatan tulang

Manfaat berjemur di bawah sinar matahari adalah untuk meningkatkan kesehatan tulang. vitamin D berfungsi untuk merangsang penyerapan kalsium dan fosfor yang dapat memperkuat tulang. Sebuah hasil studi menyebutkan bahwa kandungan vitamin D3 dari sinar matahari ternyata memiliki peran penting untuk kepadatan tulang dan dapat mengatur penyerapan kalsium.

Penjelasan:

sebelumnya maaf kalau salah :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mbknita965 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 17 Nov 22