Buatlah 5 soal pilihan ganda beserta jawabannya dengan tema penanggulangan

Berikut ini adalah pertanyaan dari p37756373 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Buatlah 5 soal pilihan ganda beserta jawabannya dengan tema penanggulangan pencemaran di laut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. berikut yang bukan solusi penanggulangan pencemaran laut yaitu...

a. mengolah limbah sebelum dibuang

b. membuang limbah plastik ke laut

c. mengadakan sosialisasi terhadap masyarakat pesisir tentang pentingnya menjaga kebersihan laut

d. memberi hukuman bagi pihak yang membuang limbah ke laut

2. akibat dari pencemaran laut yaitu.....

a. laut menjadi banyak pengunjung

b. terumbu karang dan ikan mati

c. pantai menjadi indah

d. ikan semakin banyak

3. berikut adalah limbah yang dapat mencemari laut, kecuali....

a. limbah plastik

b. limbah minyak

c. daun daun

d. baju bekas

4. yang tidak termasuk akibat dari pencemaran laut yaitu...

a. air laut menjadi jernih

b. biota laut akan punah

c. air laut menjadi kotor

d. nelayan akan semakin sulit mencari ikan

5. solusi penanggulangan pencemaran laut yaitu...

a. memberi sanksi yang berat bagi orang yang membuang limbah di laut

b. membuang sampah ke laut

c. menangkap ikan menggunakan bom

d. menangkap ikan menggunakan racun

Penjelasan:

jadikan jawaban terbaik ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alexsanur4 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 31 Aug 22