Berikut ini adalah pertanyaan dari adit16416 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Penerapan tekanan didalam kehidupan sehari-hari:
1. Tekanan Darah
Pada saat pengukuran tekanan darah alat yang digunakan adalah tensimeter. Prinsip kerja dari alat ini yaitu menggunakan tinggi kolom (tabung) yang berisi liquid statik untuk menentukan tekanan. Syarat agar hukum pascal dapat bekerja adalah cairan yang tekanannya akan diukur harus memiliki berat jenis yang lebih rendah dibanding cairan manometrik, oleh karena itu pada alat pengukur tekanan darah dipilih air raksa sebagai cairan manometrik karena air raksa memiliki berat jenis yang lebih besar dibandingkan dengan berat jenis darah.
2. Pengangkutan pada Tumbuhan:
a. Pengangkutan Air
Prinsip tekanan zat pada mekanisme pengangkutan air pada tumbuhan adalah air yang ada di dalam tanah masuk ke dalam sel tumbuhan. Didalam sel tersebut terdapat perbedaan konsentrasi air, dimana terjadi perpindahan molekul zat.
b. Pengangkutan Hasil Fotosintesis
Prinsip tekanan zat pada mekanisme pengangkutan hasil fotosintesis pada tumbuhan adalah pengangkutan zat-zat hasil fotosintesis dimulai dari sumbernya yaitu daun (daerah yang memiliki, konsentrasi gula tinggi) ke bagian tanaman lain yang dituju (daerah yang memiliki konsentrasi gula rendah).
c. Osmosis
Proses perpindahan sel osmosis tumbuhan terjadi jika zat pelarut dari konsentrasi rendah berpindah ke konsentrasi tinggi melalui membran semipermeabel,
Penjelasan:
Hukum pascal adalah hukum yang menyatakan bahwa tekanan yang diberikan zat cair padaruang tertutupdapat diteruskan ke segala arah dengan sama besar. Hukum Pascal ini dirumuskan sebagai berikut ini:
Keterangan:
F₁ = gaya pada penampang kecil
F₂ = gaya pada penampang besar
A₁ = luas penampang kecil
A₂ = luas penampang besar
Alat - alat yang memanfaatkan Hukum Pascal, diantaranya adalah:
- Dongkrak Hidrolik
- Pompa Hidrolik
- Rem Cakram Hidrolik
- Kempa Hidrolik
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut tentang contoh soal hukum Pascal pada
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AndikPujianto dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 10 May 22