Berikut ini adalah pertanyaan dari muhammadassaleh73 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
kita temui disekitar kita. Limbah tersebut dapat dimanfaatkan dengan didaur ulang menjadi....
A bahan bakar motor
C. kerajinan
B. kompos
D. pakan temak
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
B. Kompos
Pembahasan
Limbah ataupun kita sering sebut dengan sampah adalah suatu barang barang yang tidak terpakai dan dibuang. Limbah/sampah dibagi menjadi 3 macam yaitu sampah organik, sampah anorganik dan sampah B3. Sampah organik ialah sampah yang dimana dapat dibusukkan secara alami oleh tumbuhan. Sampah anorganik adalah sampah yang sulit untuk diuraikan, sedangkan sampah B3 adalah sampah yang sangat berbahaya jika terkena kontak langsung dengan tubuh.
Penyelesaian Masalah
Pada sampah dapur terutama pada jenis sampah organik, sampah tersebut contohnya adalah kulit pisang, sisa sisa makanan, dan lain lain. Untuk pilihan opsi D. Pakan ternak, itu kurang tepat karena ternak dapat menyebabkan terjangkitnya penyakit karena makanannya adalah makanan sisa kita. Sehingga, opsi yang paling tepat C. Setidaknya, mereka membusuk dan akan menjadi pupuk kompos.
Pembahasan Serupa
- yomemimo.com/tugas/7320976
- yomemimo.com/tugas/7325290
- yomemimo.com/tugas/26253819
- yomemimo.com/tugas/6864271
Detail Jawaban
Mapel : Biologi
Kelas : 6
Bab ... - Limbah
Kata Kunci : Sampah dapur
Kode Kategoris : 6.4.-
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh TapiAkuPemula dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 10 Jun 21