Daniel melakukan percobaan Ingenhousz dalam proses fotosintesis. Pada percobaan ini

Berikut ini adalah pertanyaan dari asker4419 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Daniel melakukan percobaan Ingenhousz dalam proses fotosintesis. Pada percobaan ini digunakan beberapa perangkat seperti air panas, es batu, NaHCO3, tanaman Hydrilla dan tanaman Cabomba. Morfologi daun tanaman Cabomba, yaitu memiliki jumlah daun yang lebih sedikit dibandingkan dengan daun Hydrilla. Sari melakukan percobaan di tempat teduh dan di bawah sinar matahari yang terik. Kemungkinan yang terjadi pada perlakuan yang dilakukan dalam

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

percobaan tersebut adalah ingenhouse yaitu percobaan untuk membuktikan bahwa tumbuhan itu menghasilkan oksigen saat berfotosintesis dan NaHCO3 adalah sumber karbon dioksida bagi tumbuhan tersebut untuk berfotosintesis dan sinar matahari sehingga kemungkinan yang akan terjadi adalah percobaan tersebut menghasilkan oksigen atau O2 dan perbandingan oksigennya antara hydrilla dan Cacomba adalah hydrilla menghasilkan O2 lebih banyak dari Cacomba karena daun yang melakukan fotosintesis lebih banyak pada hydrilla

Penjelasan:

terima kasih semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh IQHUNTER dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 14 May 21