Berikut ini adalah pertanyaan dari vaniaaa2810 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
2.)8,5jam
3.)9,5 ton
4.)150 menit
5.) 3.700 gram
pake cara ya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Ketika sudah di koversikan ke satuan bakunya maka didapat :
1. 800 m
2. 30.600 s
3. 950 kg
4. 9000 s
5. 3,7 kg
Berdasarkan soal maka, satuan baku dari :
- panjang adalah meter (m)
- Waktu adalah sekon (s)
- Massa adalah kilogram (kg)
Satuan baku sendiri merupakan satuan yang digunakan secara internasional dan sudah diakui juga secara internasional.
Penjelasan:
Diketahui :
1.)10,8km
2.)8,5jam
3.)9,5 ton
4.)150 menit
5.) 3.700 gram
Ditanya:
konversikan ke dalam satuan bakunya ....?
Jawab:
1. 0,8 km = .......m
0,8 x 1000 = 800 m
2. 8,5 jam = ..... s
8,5 x 3600 = 30.600 s
3. 9,5 ton = .....kg
9,5 x 1000 = 950 kg
4. 150 menit = ..... s
150 x 60 = 9000 s
5. 3700 gram = ........kg
3700 : 1000 = 3,7 kg
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang satuan baku yomemimo.com/tugas/1511885
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mawarniika162 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 30 Oct 22