Berikut ini adalah pertanyaan dari riskamerista77 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
1. Siapa bapak pendidikan di Indonesia?2. Mengapa Ki Hajar Dewantara disebut sebagai pendidikan?
3. Kapan dan dimana Ki Hajar Dewantara dilahirkan?
4. Siapa nama asli dari Ki Hajar Dewantara?
5. Tuliskan 2 info perting dari bacaan "Ki Hajar Dewantara, Bapak Pendidikan Indonesia"!
3. Kapan dan dimana Ki Hajar Dewantara dilahirkan?
4. Siapa nama asli dari Ki Hajar Dewantara?
5. Tuliskan 2 info perting dari bacaan "Ki Hajar Dewantara, Bapak Pendidikan Indonesia"!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
- Ki Hajar Dewantara
- Ki Hajar Dewantara dikenal sebagai Bapak Pendidikan Nasionalkarena beliau telah membangun sekolah bernama (NOIT) atau National Onderwijs Instituut Tamansiswa yang kemudian dikenal dengan nama Taman Siswa pada 3 Juli 1922m
- Kadipaten paku alaman, Yogyakarta 2 Mei 1889
- Raden Mas Soewardi Soerjaningrat
Ki Hajar Dewantara tidak lagi menggunakan gelar kebangsawanan Raden Mas, karena beliau ingin dekat dengan rakyat. dan Beliau lulus dari ELS (Sekolah Dasar Belanda), lalu melanjutkan ke STOVIA (SekolahDokter Bumiputera) namun tidak selesai
Penjelasan:
Semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh habibjazuli52 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 30 May 21