Pernyataan yang benar mengenal proses yang terjadi pada sistem respirasi

Berikut ini adalah pertanyaan dari naya3975 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pernyataan yang benar mengenal proses yang terjadi pada sistem respirasi tumbuhan adalah Bagian xilem perlu dihilangkan sehingga pengangkutan hasil fotosintesis akan terhenti di bagian batang yang dicangkok.d. Kulit batang dihilangkan untuk mengurang jumlah lentisel sehingga laju penguapan air yang berlangsung melalui lentisel makin berkurang.

a Kelebihan air dalam tubuh tumbuhan akan dikeluarkan melalui organ batang dan daun. dalam bentuk uap air.

b. Pengangkutan air, garam mineral, dan bahan makanan ke bagian-bagian tubuh tumbuhan yang memerlukan

c. Pertukaran antara oksigen dengan karbon dioksida terjadi melalui stomata dan lentisel. d. Penguapan air pada batang berlangsung melalui lentisel.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Proses yang terjadi pada sistem respirasi tumbuhan adalah c. Pertukaran antara oksigen dengan karbon dioksida terjadi melalui stomatadanlentisel. Respirasi pada tumbuhan merupakan proses penyerapan oksigen dari udara bebas untuk menghasilkan air, karbondioksida, dan energi dalam tubuh tumbuhan.

Penjelasan:

Tumbuhan sebagai salah satu jenis makhluk hidup juga melakukan pernapasan atau respirasi. Respirasi merupakan proses penyerapan oksigen melalui organ pernafasan untuk memecah senyawa organik dalam tubuh tumbuhan yaitu CO₂, H₂O dan energi. Ada tiga jenis alat pernapasan utama tumbuhan yaitu:

  1. Stomata atau mulut daun, yaitu alat pernapasan yang terdapat di daun tumbuhan. Pada stomata terjadi pertukaran oksigen dan karbon dioksida.
  2. Lentisel, yaitu alat pernapasan tumbuhan yang berupa lubang dan terdapat di bagian batang. Lentisel berfungsi untuk mengatur keluar masuknya udara pada tumbuhan yang melewati lapisan gabus. Lentisel umum ditemukan pada tumbuhan dengan tipe monokotil atau dikotil.
  3. Rambut akar, yaitu alat pernapasan tumbuhan yang terdapat di akar tumbuhan. Rambut akar berfungsi menghisap air dan zat hara yang menjadi sumber energi tumbuhan.

Respiras pada tumbuhan dibedakan menjadi dua, yaitu:

  • Respirasi aerob, yaitu proses respirasi yang membutuhkan oksigen
  • Respirasi anaerob, proses respirasi yang tidak membutuhkan oksigen, disebut juga dengan proses fermentasi.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang respirasi tumbuhan pada: yomemimo.com/tugas/4868038

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sentama06 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 25 Apr 22