Inseminasi buatan pada sapi merupakan salah satu bentuk pemanfaatan ilmu

Berikut ini adalah pertanyaan dari zaenabadinda7421 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Inseminasi buatan pada sapi merupakan salah satu bentuk pemanfaatan ilmu biologi dibidang peternakan. Berikan alasannya mengapa teknik inseminasi buatan lebih bagus dibanding dengan perkawinan konvensional. *

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kelebihan inseminasi buatan dibandingkan perkawinan konvensional yaitu dapat meningkatkan kualitas genetik keturunan ternak, dapat mengurangi risiko terkena penyakit kelamin yang menular, dapat mencegah perkawinan sedarah sehingga tidak terjadi imbreeding atau dapat dikatakan menurunnya kualitas keturunan.

Maaf kalau salah yah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Melhans dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 11 Jul 21