apakah penyakit mata diplopia bisa hilang dengan sendirinya?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari auliamaharani552 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apakah penyakit mata diplopia bisa hilang dengan sendirinya?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dalam beberapa kasus, penglihatan pasien dapat membaik apabila pasien mengarahkan objek mendekati atau menjauhi wajahnya, menyipitkan mata, atau menambah cahaya di dalam ruangan. Namun, ada juga beberapa orang yang tidak dapat memperbaiki penglihatan mereka.

Penjelasan:

Diplopia adalah suatu gangguan penglihatan di mana pasien akan melihat dua gambar dari satu objek yang berdekatan (penglihatan ganda). Kondisi ini harus dianggap sebagai kondisi yang serius, karena beberapa penyebab memerlukan diagnosis serta pengobatan segera.

Kesehatan Mata

Kesehatan THT

Kesehatan Otak dan Saraf

Penyakit Infeksi

Kesehatan Pencernaan

Kesehatan Seksual

Home

Kesehatan Mata

Gangguan Penglihatan

Penyebab Mata Anda Mengalami Diplopia (Penglihatan Ganda)

Foto Penulis

Ditinjau oleh dr. Tania Savitri - Dokter UmumDitulis oleh Risky Candra SwariTanggal diperbarui 02/07/2017

Penyebab Mata Anda Mengalami Diplopia (Penglihatan Ganda)

Jika Anda melihat satu benda tapi tampak sebagai dua benda, Anda mungkin mengalami penglihatan ganda atau bahasa medisnya disebut diplopia. Benda tersebut bisa terlihat saling berdampingan, satu di atas yang lain, ataupun kombinasi dari keduanya. Lantas, apa penyebab diplopia? Baca terus untuk mengetahuinya.

Apa itu diplopia?

Diplopia adalah suatu gangguan penglihatan di mana pasien akan melihat dua gambar dari satu objek yang berdekatan (penglihatan ganda). Kondisi ini harus dianggap sebagai kondisi yang serius, karena beberapa penyebab memerlukan diagnosis serta pengobatan segera.

Dalam beberapa kasus, penglihatan pasien dapat membaik apabila pasien mengarahkan objek mendekati atau menjauhi wajahnya, menyipitkan mata, atau menambah cahaya di dalam ruangan. Namun, ada juga beberapa orang yang tidak dapat memperbaiki penglihatan mereka.

Diplopia di bagi menjadi dua jenis, yaitu:

Diplopia monokular. Gangguan penglihatan ganda yang hanya terjadi pada satu mata. Kondisi akan terus berlanjut bahkan saat mata yang normal tertutup.

Diplopia binokular. Gangguan penglihatan ganda yang terjadi pada kedua mata.

Kedua jenis diplopia tersebut bisa bersifat sementara, ada juga yang bersifat permanen, semuanya tergantung dari penyebabnya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yuwandarahma dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 26 Jul 21