Kacang ercis bentuk biji bulat,dan warna biji kuning (Bulat kuning)

Berikut ini adalah pertanyaan dari ameliaapriliani38131 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kacang ercis bentuk biji bulat,dan warna biji kuning (Bulat kuning) bergenotip BbKk di test cross akan menghasilkan ....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Berdasarkan soal dapat dijabarkan sebagai berikut ini:

P1: BbKk x bbkk

F1:       BK               Bk            bK             bk

bk       BbKk        Bbkk          bbKk        bbkk

Jadi, fenotip yang dihasilkan adalah 25% bulat kuning.

Penjelasan:

Test cross merupakan uji silang yang menggunakan indukan resesif. Salah satu contoh kasus yang dapat digunakan merupakan persilangan menggunakan indukan hasil F1 (jantan) dengan tikus putih (betina). Sifat gen dari tikus putih pastinya adalah resesif. Hasil dari persilangan tersebut akan menjadi tes apakah indukan yang kita gunakan homozigot ataupun heterozigot.

Pelajari lebih lanjut materi tentang test cross pada https://brainly.com/question/1371855.

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh khoulinsakila dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 15 Feb 22