Virus covid 19 menyerang ke bagian apa sehingga menderita mengalami

Berikut ini adalah pertanyaan dari windayy2869 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Virus covid 19 menyerang ke bagian apa sehingga menderita mengalami hilang rasa dan bau dalam jangka waktu lama ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Anosmia (hilang pembauan) pada COVID-19 belum diketahui secara pasti. Diduga kondisi ini dipicu peradangan di rongga hidung. Virus SARS-COV-2 menyerang sistem saraf yang berfungsi sebagai indra penciuman di dalam hidung.

Menurut beberapa penelitian, anosmia cenderung muncul di masa awal infeksi dan biasanya akan pulih dalam waktu 28 hari. Anosmia pada COVID-19 juga sering disertai dengan dysgeusia atau gangguan indra pengecap, seperti mulut terasa asam, pahit, asin, atau terasa seperti logam.

Penjelasan:

Semoga bisa membantu:)

maaf jika salah

Jangan lupa jadikan jawaban tercerdas!

#nocopas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sulfiati7 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 13 Jul 21