yang ngasal sy report ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari pulvs807 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Yang ngasal sy report ​
yang ngasal sy report ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Cecak dan tokek

memutuskan ekor jika terancam

2. Bunglon

Merubah warna kulit sesuai dengan warna lingkungannya

3. Kelelawar

Kemampuan ekolokasi dan tidur menggantung dengan posisi terbalik

4. Landak

dapat merontokkan duri nya

5. Trenggiling

Dapat Menggulung tubuhnya sehingga berbentuk seperti bola

6. Bebek

memiliki Kaki yang berselaput khusus untuk di air

7. Bangau

Paruh yang besar untuk memangsa ikan

8. Katak

Hewan amfibi, dapat melompat tinggi di darat dan dapat berenang di air

9. Cumi-cumi

mengeluarkan tinta hitam jika terancam

10. Unta

mempunyai punuk agar bisa menampung air yang banyak

11. Kura-kura

memiliki cangkang sebagai rumah bagi dia sendiri

12. Kanguru

Memiliki kantong besar untuk melindungi anaknya

13. Teratai

Berdaun lebar agar dapat terapung di air

14. Eceng Gondok

Memiliki daun yang menggelembung dan berongga agar bisa terapung di air

15. Putri Malu

Berduri dan Dapat mengatup daunnya bila terancam

16. Kantung Semar

tanaman karnivora yang Memiliki nektar untuk mengundang serangga agar serangga jatuh ke dalam kantung nya

17. Bunga Bangkai

Mengeluarkan bau bangkai dan tingginya bisa mencapai 4 meter

18. Bunga Raflesia

Mengeluarkan bau busuk jika mekar

19. Kaktus

memiliki duri untuk pertahanan dan dapat batangnya dapat menampung air

20. Pohon jati

Menggugurkan daunnya pada saat musim kemarau

Penjelasan:

Tolong bantu saya kembali dengan memberikam like dan jadikan jawaban terbaik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ShireneMaiden dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 04 Jan 22