tuliskan 1 contoh nilai Tanpa Pamrih yang dapat kita pelajari

Berikut ini adalah pertanyaan dari kenziewaani13 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskan 1 contoh nilai Tanpa Pamrih yang dapat kita pelajari dari penyusun UUD NRI tahun 1945tuliskan 1 contoh nilai Tak Kenal Lelah yang dapat kita pelajari dari penyusun UUD NRI tahun 1945

tuliskan 1 contoh nilai Pantang Menyerah yang dapat kita pelajari dari penyusun UUD NRI tahun 1945

tuliskan 1 contoh nilai Musyawarah Mufakat yang dapat kita pelajari dari penyusun UUD NRI tahun 1945

tuliskan 1 contoh nilai Menghargai Pendapat yang dapat kita pelajari dari penyusun UUD NRI tahun 1945

tuliskan 1 contoh nilai Rela Berkorban yang dapat kita pelajari dari penyusun UUD NRI tahun 1945

tuliskan 1 contoh nilai Keberanian yang dapat kita pelajari dari penyusun UUD NRI tahun 1945

tuliskan 1 contoh nilai Mengutamakan persatuan dan kesatuan yang dapat kita pelajari dari penyusun UUD NRI tahun 1945​​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

• kita pelajari dari penyusun UUD NRI tahun 1945

1) Tuliskan 1 contoh nilai Tak Kenal Lelah yang dapat kita pelajari dari penyusun UUD NRI tahun 1945

= Ikut serta dalam usaha pembelaan negara

2) Tuliskan 1 contoh nilai Pantang Menyerah yang dapat kita pelajari dari penyusun UUD NRI tahun 1945

= Tidak takut melawan segala rintangan

3) Tuliskan 1 contoh nilai Musyawarah Mufakat yang dapat kita pelajari dari penyusun UUD NRI tahun 1945

= Ikut serta pemilihan musyawarahdalam menentukan ketua dansuatu organisasi

4) Tuliskan 1 contoh nilai Menghargai Pendapat yang dapat kita pelajari dari penyusun UUD NRI tahun 1945

= Mendengarkannya Jika ia sedang memberi pendapat dan jangan langsung memotong pendapatnya

5) Tuliskan 1 contoh nilai Rela Berkorban yang dapat kita pelajari dari penyusun UUD NRI tahun 1945

= Rela berkorban demi melawan penjajah atau sebagainya

6) Tuliskan 1 contoh nilai Keberanian yang dapat kita pelajari dari penyusun UUD NRI tahun 1945

= Berani mengungkap kebenaran

7) Tuliskan 1 contoh nilai Mengutamakan persatuan dan kesatuan yang dapat kita pelajari dari penyusun UUD NRI tahun 1945

= Berteman dan bergaul tanpa membanding - bandikan

Penjelasan:

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tatsaljahra dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 24 Jan 22