Arsiran berguna dalam menampilkan bayangan objek berdasarkan pencahayaan yang diterapkan.

Berikut ini adalah pertanyaan dari wesleyshaday pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Arsiran berguna dalam menampilkan bayangan objek berdasarkan pencahayaan yang diterapkan. Pencahayaan terhadap model dapat mempengaruhi pengamatan orang yang menggambar. Alasan yang tepat terkait pernyataan diatas adalah … . *A. dalam menggambar model membutuhkan satu sumber cahaya yang dominan terhadap model, sehingga tampak jelas, gelas terang atau bayangannya juga jelas.

B. dalam menggambar model membutuhkan alat dan bahan yang ekspresif untuk menunjukkan keadaan yang dialami seseorang

C. dalam menggambar model membutuhkan kemampuan dalam memindahkan model ke media sehingga tektur objek gambar terlihat jelas

D. dalam menggambar model membutuhkan banyak sumber cahaya terhadap model, sehingga tampak terang dan jelas penampakan model

PLISS D JAWAB

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A.Konsep dan Prosedur Menggmbar Model

Menggambar model merupkan kegiatan yang diawai dengan meentukan objek model yang akan digambr.Objek model gambar dapat berupa hewan, tumbuh-tumbuhan, manusia, dan kumpuln benda benda yang disusun sesuai dengan Komposisi, proporsi, keseimbangan, dan irama yang baik sehingga gabar memiliki kesatuan yang utuh.Struktur bentuk dan bidang memiliki kesan yang tidak sama apabila terkena sinar.Model alam benda yang terkena sinar akan menghasilkan bayangan dengan intensitas cahaya yang berbeda-beda.Efek bayangan yang ditimbulkan dari pencahayaan memberikan kesan ruan pada model sehingga gambar  tampak seperti gambar tiga dimensi.

                                                     Pencahayaan pada objek gambar

   1. Prinsip-prinsip Menggambar Model

Beberapa prinsip yang harus diperhatikan dalam menggambar model adalah Komposisi, Proporsi, Keseimbangan, da Kesatuan. 

a) Komposisi

Komposisi merupakan cara kita menyusundan mengatur objek gambar yang digunakan sebagai model gambar sehingga hasil gambar tampak menarik dan indah.Komposisi dapat dibat melalui bentuk objek gambar,warna objek gambar, jenis objek gambar, dan latar belakangbeberapa contoh bentuk komposisi dapat dilihat pada pola yang disusun berikut :1.Komposisi Simetris

Adalah tekhnik komposisi gambar yang disusun dengan rapi dengan memperhatikan keseimbangan bentuk.

2. Komposisi Asimetris

Adalah tekhnik komposisi gambar yang disusun abstrak atau acak tapi tetap memperhatikan keindahan.

3. Komposisi Sentral

Adalah tekhnik komposisi gambar yang dimana benda atau objek model gambar terletak di tengah bidang gambar.

b) Proporsi

Proporsi adalah perbandingan yang ideal dan harmonis antara bagian-bagian benda yang menjadi objek model gambar yang dapat diamati.

c) Keseimbangan

Keseimbangan adalah keselarasan antara bidang gambar, objek gambar, dan gambar yang dihasilkan.Keseimbangan hasil gambar model dapat diperoleh dengan cara membuat skala, memberi efek perspektif pada objek gambar dan sudut pandang gambar.

d) Kesatuan

Kesatuan adalah keserasian dalam pengaturan objek gambar sehingga benda benda yang diatur satu sama lain memiliki kesan ruang, kedalaman, dan antar objek gambar saling mendukung sehingga akan menghasilkan gambar yang baik.

   2. Unsur-Unsur dalam Menggambar Model.

Menggambar model membutuhkan kemampuan dalam menggunakan unsur-unsur rupa seperti garis, bentuk, bidang, tekstur, gelap terang (pencahayaan)

Unsur-unsur rupa tersebut antara lain :

-Garis     

-Gelap terang

-Bentuk

-Tekstur

-Bidang                                                   

               

B. Alat dan Bahan Menggambar Model

1. Pensil

Pilihlah yang berukuran 2H-H (keras), HB (medium), dan B- 2B (lunak).Gunakan peraut pensil untuk memperincing ujung pensil.

2. Penghapus

Pilihlah penghapus yang lunak dan lentur untuk membersihkan garis-garis pensil tanpa merusak kertas.

3. Kertas

Kertas gambar harus sesuai dengan kebutuhan, jangan terlalu tipis, dan usahakan yang memiliki tekstur. Jenis kertas berukuran standar (A3, A4, kwarto). Untuk latihan gunakan kertas buram

4. Pensil warna

Penggunaan pensil warna dapat dilakukan dengan cara mangarsir atau memblok warna. Tekanan pada penggunaa pensil sangat mempengaruhi ketajaman warna.

5. Krayon

Bahan krayon terdiri atas dua macam, yaitu bahan berbasisi kapur dan minyak (lilin).

6. Cat air

Bentuk cat air terdiri atas bentuk tube dan batangan. Pada bentuk tube menggunakan palet sedangkan pada bentuk batanganj dapat langsusng digunakan kemasannya

SEMOGA BENAR DAN BERMANFAAT YAK

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh chadijjahsamudraberk dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 09 Dec 21