Nama zat air,tembaga, gula,perak,garam,hidrogen,besi,asam cuka,oksigen,emas.unsur dan senyawa nya adalah??​

Berikut ini adalah pertanyaan dari Febyolar250 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Nama zat air,tembaga, gula,perak,garam,hidrogen,besi,asam cuka,oksigen,emas.unsur dan senyawa nya adalah??​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Hasil identifikasi zat-zat yang ada pada soal yaitu:

●Zat yang ada pada nomor 1 yaitu air merupakan contoh senyawa sehingga dicentang pada kolom senyawa.

●Zat yang ada pada nomor 1 yaitu tembaga merupakan contoh unsur sehingga dicentang pada kolom unsur.

●Zat yang ada pada nomor 3 yaitu gula merupakan contoh senyawa sehingga dicentang pada kolom senyawa.

●Zat yang ada pada nomor 4 yaitu perak merupakan contoh unsur sehingga dicentang pada kolom unsur.

●Zat yang ada pada nomor 5 yaitu garam merupakan contoh senyawa sehingga dicentang pada kolom senyawa.

●Zat yang ada pada nomor 6 yaitu hidrogen merupakan contoh unsur sehingga dicentang pada kolom unsur.

●Zat yang ada pada nomor 7 yaitu besi merupakan contoh unsur sehingga dicentang pada kolom unsur.

●Zat yang ada pada nomor 8 yaitu asam cuka merupakan contoh senyawa sehingga dicentang pada kolom senyawa.

●Zat yang ada pada nomor 9 yaitu oksigen merupakan contoh unsur sehingga dicentang pada kolom unsur.

●Zat yang ada pada nomor 10 yaitu emas merupakan contoh unsur sehingga dicentang pada kolom unsur.

Pembahasan

■Unsur merupakan semua jenis zat tunggal atau zat sederhana yang hanya tersusun dari satu jenis atom saja. Sedangkan ■Senyawa adalah gabungan dari dua atau lebih atom yang membentuk suatu zat baru.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang unsur, senyawa, dan campuran yomemimo.com/tugas/3004034

Contoh soal

yomemimo.com/tugas/22716581

=============================

Detail Jawaban

Kelas: VII

Mata Pelajaran: Kimia

Bab: Karakteristik Zat

Kode: 7.7.5

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Martin1103 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 22 Aug 22