Merry melakukan percobaan dengan memasukkan sebuah benda ke dalam dua

Berikut ini adalah pertanyaan dari indonesia8997 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Merry melakukan percobaan dengan memasukkan sebuah benda ke dalam dua jenis zat cair berbeda secara bergantian. Saat dimasukkan dalam air benda tersebut tenggelam. Adapun saat dimasukkan dalam raksa benda tersebut terapung. Diketahui massa jenis air 1.000 kg/m^3 dan massa jenis raksa 13.600 kg/m^3. Berdasarkan pernyataan tersebut, benda yang digunakan Merry adalah….

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Benda yang digunakan Merry adalah memiliki massa jenis yang lebih besar dengan massa jenis air sehingga ia tenggelam, namun massa jenis benda tersebut lebih kecil ketimbang massa jenis air raksa sehingga benda tersebut dapat mengapung di air raksa

SEMOGA MEMBANTU

JANGAN LUPA FOLLOW YA KAK

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AchmadZamZidanfil dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 24 Aug 21