2. Apa saja yang mungkin memengaruhi keseimbangan ekosistem sawah tersebut?

Berikut ini adalah pertanyaan dari nurbainah100 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

2. Apa saja yang mungkin memengaruhi keseimbangan ekosistem sawah tersebut? Coba identifikasikanlah 5 komponen abiotik yang ada. 3. Apa yang akan terjadi jika produsen pada ekosistem sawah tersebut habis karena suatu bencana alam, misalnya terjadi banjir? Mengapa (padi, serangga, katak, ular, dan elang) dapat hidup di satu tempat yang sama, yaitu ekosistem sawah? Jelaskan jawabanmu berdasarkan Gambar 2.13. 4. 5. Apabila pada ekosistem sawah tersebut tidak ada ular, coba jawab hal-hal yang akan terjadi berikut ini. Apa yang akan terjadi dengan populasi katak pada ekosistem sawah tersebut? a. b. Apa yang akan terjadi pada populasi elang pada ekosistem sawah tersebut? C. Apa dampak yang ditimbulkan pada aktivitas pertanian yang dilakukan oleh para petani pada eksosistem sawah tersebut?​
2. Apa saja yang mungkin memengaruhi keseimbangan ekosistem sawah tersebut? Coba identifikasikanlah 5 komponen abiotik yang ada. 3. Apa yang akan terjadi jika produsen pada ekosistem sawah tersebut habis karena suatu bencana alam, misalnya terjadi banjir? Mengapa (padi, serangga, katak, ular, dan elang) dapat hidup di satu tempat yang sama, yaitu ekosistem sawah? Jelaskan jawabanmu berdasarkan Gambar 2.13. 4. 5. Apabila pada ekosistem sawah tersebut tidak ada ular, coba jawab hal-hal yang akan terjadi berikut ini. Apa yang akan terjadi dengan populasi katak pada ekosistem sawah tersebut? a. b. Apa yang akan terjadi pada populasi elang pada ekosistem sawah tersebut? C. Apa dampak yang ditimbulkan pada aktivitas pertanian yang dilakukan oleh para petani pada eksosistem sawah tersebut?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

2. 5 komponen abiotik yang ada pada ekosistem sawah yaitu air, udara, bebatuan, tanah dan pupuk.

3. Jika produsen pada ekosistem sawah habis karena banjir, yakni padi, maka akan terjadi gangguan pada ekosistem tersebut. Padi adalah sumber utama dalam ekosistem sawah. Selain terganggunya ekosistem sawah, petani juga akan mengalami gagal panen, karena padi yang mereka tanam habis akibat banjir.

4. Padi, serangga, katak, ular, dan elang bisa hidup dalam satu ekosistem, yaitu di sawah, karena mereka hidup saling ketergantungan. Mereka memiliki hubungan dalam rantai makanan, sehingga mereka yang menyusun ekosistem sawah tersebut. Pada ekosistem sawah, padi berperan sebagai produsen, sedangkan organisme lain seperti serangga, katak, ular, dan elang berperan sebagai konsumen.

5. Hal yang akan terjadi apabila di dalam ekosistem sawah tersebut tidak ada ular, yaitu:

a. populasi katak akan meningkat.

b. populasi elang akan berkurang, karena jumlah katak sebagai sumber makanannya juga berkurang.

c. Ada dampak positif dan negatif yang timbul pada aktivitas pertanian. Dampak positifnya adalah  berkurangnya serangga pemakan padi. Dampak negatifnya adalah jumlah katak akan bertambah banyak sehingga dapat mengganggu aktivitas lahan pertanian.

Penjelasan:

Pengertian Ekosistem Sawah

Ekosistem sawah merupakan ekosistem yang dibuat oleh manusia manusia untuk memenuhi kebutuhan pangannya. Ekosistem sawah terletak di daratan, berbentuk lahan pertanian yang memiliki permukaan tanah yang datar. Pada ekosistem sawah tanaman yang sering di tanam adalah padi, kacang-kacangan, cabai, dan sebagainya.

Macam-macam Ekosistem Sawah

1. Sawah Tadah Hujan

Sawah tadah hujan memiliki ketergantungan pada air hujan. Air hujan sebagai sumber utama pengairan pada sawah ini. Pada musim kemarau, sawah ini tidak di tanami apapun. Masa panennya selama 3 bulan sekali dalam satu tahun.

2. Sawah Pasang Surut

Sawah ini terletak di dekat rawa-rawa, sungai atau pantai. Hal ini dilakukan agar perairan sawah lebih mudah dengan di aliri air dari sungai maupun pantai. Tanaman ekosistem sawah ini harus tahan terhadap kontaminasi air garam. Jika tidak maka tanaman akan cepat mati dan tidak dapat di panen.

3. Ekosistem Sawah Lebak

Ekosistem ini memiliki sawah yang terdapat di antara dua aliran sungai yang besar, sehingga para petani tidak akan merasa takut apabila terjadi musim kemarau. Pemanfaatan sistem irigasi dari kedua aliran sungai yang terdapat pada sisi kanan dan kiri sawah akan membuat tanaman tetap dapat di panen.

Komponen Ekosistem Sawah

Komponen pada ekosistem sawah ada yang biotik dan abiotik. Komponen biotik adalah komponen yang hidup, sedangkan komponen abiotik adalah komponen yang tidak hidup. Komponen biotik pada ekosistem sawah terdiri dari:

  • Tumbuhan primer, adalah tumbuhan yang sengaja ditanam oleh petani dan hasilnya dapat di panen. Jenis tumbuhan primer yakni seperti padi, kedelai, jagung, kacang, cabai dan sebagainya.
  • Tumbuhan sekunder, adalah tumbuhan yang tidak sengaja tumbuh atau disebut dengan tumbuhan liar. Tumbuhan ini bersifat merugikan. Contohnya seperti rumput dan semak-semak.
  • Hewan, merupakan salah satu jenis komponen biotik yang ada pada ekosistem sawah. Hewan yang hidup di ekosistem sawah ada yang merugikan dan ada yang menguntungkan. Ada yang membantu padi pada masa penyerbukan, tetapi ada juga yang dapat menggangu pada masa panen.

Komponen abiotik pada ekosistem sawah terdiri dari tanah, cahaya matahari, udara, air, bebatuan, tanah, dan pupuk.

Rantai Makanan Ekosistem Sawah

Rantai makanan adalah bagian dari jaring-jaring makanan dengan perpindahan energi makanan dari sumber daya tumbuhan melalui jenjang makanan atau seni organisme. Rantai makanan yang ada pada ekosistem sawah terdiri dari:

  • Produsen, yakni padi dan rumput yang ada di sawah. Padi dan rumput menghasilkan makanan sendiri dengan bantuan sinar matahari pada proses fotosintesis.
  • Konsumen satu, yakni yang memakan padi seperti hama, tikus, burung, serangga, dan lainnya.
  • Konsumen dua, sebagai pemakan konsumen satu. Mereka terdiri dari binatang karnivora (pemakan daging) yaitu katak dan ular.
  • Konsumen tiga, sebagai pemakan konsumen dua yaitu elang.
  • Dekomposer atau pengurai, yang akan mengurai senyawa yang telah mati. Senyaw tersebut akan menjadi pupuk untuk tanaman yang ada di sawah. Contoh tanaman pengurai yaitu jamur.

Pelajari lebih lanjut:

  1. Pelajari lebih lanjut tentang materi apa saja yang mungkin memengaruhi keseimbangan ekosistem sawah pada yomemimo.com/tugas/9064032
  2. Pelajari lebih lanjut tentang materi rantai makanan pada ekosistem sawah pada yomemimo.com/tugas/14590055

#BelajarBersamaBrainly

Jawaban:2. 5 komponen abiotik yang ada pada ekosistem sawah yaitu air, udara, bebatuan, tanah dan pupuk.3. Jika produsen pada ekosistem sawah habis karena banjir, yakni padi, maka akan terjadi gangguan pada ekosistem tersebut. Padi adalah sumber utama dalam ekosistem sawah. Selain terganggunya ekosistem sawah, petani juga akan mengalami gagal panen, karena padi yang mereka tanam habis akibat banjir.4. Padi, serangga, katak, ular, dan elang bisa hidup dalam satu ekosistem, yaitu di sawah, karena mereka hidup saling ketergantungan. Mereka memiliki hubungan dalam rantai makanan, sehingga mereka yang menyusun ekosistem sawah tersebut. Pada ekosistem sawah, padi berperan sebagai produsen, sedangkan organisme lain seperti serangga, katak, ular, dan elang berperan sebagai konsumen.5. Hal yang akan terjadi apabila di dalam ekosistem sawah tersebut tidak ada ular, yaitu:a. populasi katak akan meningkat.b. populasi elang akan berkurang, karena jumlah katak sebagai sumber makanannya juga berkurang. c. Ada dampak positif dan negatif yang timbul pada aktivitas pertanian. Dampak positifnya adalah  berkurangnya serangga pemakan padi. Dampak negatifnya adalah jumlah katak akan bertambah banyak sehingga dapat mengganggu aktivitas lahan pertanian.Penjelasan:Pengertian Ekosistem SawahEkosistem sawah merupakan ekosistem yang dibuat oleh manusia manusia untuk memenuhi kebutuhan pangannya. Ekosistem sawah terletak di daratan, berbentuk lahan pertanian yang memiliki permukaan tanah yang datar. Pada ekosistem sawah tanaman yang sering di tanam adalah padi, kacang-kacangan, cabai, dan sebagainya. Macam-macam Ekosistem Sawah1. Sawah Tadah HujanSawah tadah hujan memiliki ketergantungan pada air hujan. Air hujan sebagai sumber utama pengairan pada sawah ini. Pada musim kemarau, sawah ini tidak di tanami apapun. Masa panennya selama 3 bulan sekali dalam satu tahun.2. Sawah Pasang SurutSawah ini terletak di dekat rawa-rawa, sungai atau pantai. Hal ini dilakukan agar perairan sawah lebih mudah dengan di aliri air dari sungai maupun pantai. Tanaman ekosistem sawah ini harus tahan terhadap kontaminasi air garam. Jika tidak maka tanaman akan cepat mati dan tidak dapat di panen.3. Ekosistem Sawah LebakEkosistem ini memiliki sawah yang terdapat di antara dua aliran sungai yang besar, sehingga para petani tidak akan merasa takut apabila terjadi musim kemarau. Pemanfaatan sistem irigasi dari kedua aliran sungai yang terdapat pada sisi kanan dan kiri sawah akan membuat tanaman tetap dapat di panen.Komponen Ekosistem SawahKomponen pada ekosistem sawah ada yang biotik dan abiotik. Komponen biotik adalah komponen yang hidup, sedangkan komponen abiotik adalah komponen yang tidak hidup. Komponen biotik pada ekosistem sawah terdiri dari:Tumbuhan primer, adalah tumbuhan yang sengaja ditanam oleh petani dan hasilnya dapat di panen. Jenis tumbuhan primer yakni seperti padi, kedelai, jagung, kacang, cabai dan sebagainya.Tumbuhan sekunder, adalah tumbuhan yang tidak sengaja tumbuh atau disebut dengan tumbuhan liar. Tumbuhan ini bersifat merugikan. Contohnya seperti rumput dan semak-semak.Hewan, merupakan salah satu jenis komponen biotik yang ada pada ekosistem sawah. Hewan yang hidup di ekosistem sawah ada yang merugikan dan ada yang menguntungkan. Ada yang membantu padi pada masa penyerbukan, tetapi ada juga yang dapat menggangu pada masa panen.Komponen abiotik pada ekosistem sawah terdiri dari tanah, cahaya matahari, udara, air, bebatuan, tanah, dan pupuk.Rantai Makanan Ekosistem SawahRantai makanan adalah bagian dari jaring-jaring makanan dengan perpindahan energi makanan dari sumber daya tumbuhan melalui jenjang makanan atau seni organisme. Rantai makanan yang ada pada ekosistem sawah terdiri dari:Produsen, yakni padi dan rumput yang ada di sawah. Padi dan rumput menghasilkan makanan sendiri dengan bantuan sinar matahari pada proses fotosintesis.Konsumen satu, yakni yang memakan padi seperti hama, tikus, burung, serangga, dan lainnya.Konsumen dua, sebagai pemakan konsumen satu. Mereka terdiri dari binatang karnivora (pemakan daging) yaitu katak dan ular.Konsumen tiga, sebagai pemakan konsumen dua yaitu elang.Dekomposer atau pengurai, yang akan mengurai senyawa yang telah mati. Senyaw tersebut akan menjadi pupuk untuk tanaman yang ada di sawah. Contoh tanaman pengurai yaitu jamur. Pelajari lebih lanjut:Pelajari lebih lanjut tentang materi apa saja yang mungkin memengaruhi keseimbangan ekosistem sawah pada https://brainly.co.id/tugas/9064032Pelajari lebih lanjut tentang materi rantai makanan pada ekosistem sawah pada https://brainly.co.id/tugas/14590055#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh equivocactor dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 May 22