Berikut ini adalah pertanyaan dari silviaretno09 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
2. zat tunggal dapat berupa ....... dan .......
3. air adalah contoh campuran unsur dengan .......
4. silikon, boron, germanium, arsen, dan stibium ( antimon ) termasuk sebagai unsur ........
5. unsur yg memiliki sifat logam dan nonlogam disebut .......
✨ ✨
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.kerikil batu dan pasir adalah unsur yang membentuk tanah.
2.1. Unsur
Unsur adalah zat tunggal yang sangat sederhana karena hanya terdiir dari satu jenis atom saja. Unsur yang sudah ditemukan oleh para ahli total adalah yang sebagian kecil berupa unsur alami di alam dan ada juga yang merupakan buatan manusia sendiri. Unsur tidak dapat kita uraikan menjadi bentuk yang lebih sederhana lagi dengan reaksi kimia.
Contoh beberapa lambang unsur :
Nama unsur Lambang unsur
Hidrogen H
Oksigen O
Karbon C
Aluminium Al
Emas Au
Perak Ag
Unsur – unsur lainnya dapat dilihat pada Tabel Sistem Periodik Unsur (SPU) yang sudah ditemukan oleh para ahli kimia terdapat sekitar minimal 118 unsur belum termasuk unsur - unsur baru yang sudah ditemukan.
2. Senyawa
Senyawa adalah zat tunggal berupa gabungan dari dua unsur yang berbeda atau lebih. Tidak seperti unsur, senyawa dapat kita uraikan menjadi bentuk sederhana (unsur penyusunnya) dengan reaksi kimia. Unsur penyusun pada senyawa memilki sifat yang berbeda dengan senyawa yang terbentuk. Contoh senyawa adalah :
NaCl
CaO
Mg(OH)₂
K₂O
HCl
H₂SO₄
KMnO₇
HClO₄
3hidrogen dan oksigen
4.metaloid
jadi metaloid itu merupakan kelompok unsur kimia yang memiliki sifat antara logam dan non-logam. Metaloid sulit dibedakan dengan logam, perbedaan utamanya adalah metaloid merupakan semikonduktor sedangkan logam merupakan konduktor. Ada tujuh unsur yang dikelompokkan sebagai metaloid, yaitu boron (B), silikon (Si), germanium (Ge), arsen (As), antimon (Sb), telurium (Te), dan polonium (Po).
beberapa sifat metaloid:
1.Memiliki sifat baik sebagai logam maupun nonlogam
2.Lebih rapuh daripada logam, kurang rapuh dibandingkan dengan nonlogam
3.Umumnya bersifat semikonduktor terhadap listrik
4.Beberapa metaloid berkilauan seperti logam
5Sifat logam:
Penghantar (konduktor) listrik yang baik
Penghantar panas yang baik
Keras dan dapat ditempa
Menjadi donor elektron (pereduksi) dalam reaksi kimia
Mengkilat
Sifat nonlogam:
Penghantar (konduktor) listrik yang buruk
Penghantar panas yang buruk
Lunak dan tidak dapat ditempa
Menjadi penerima elektron (oksidator) dalam reaksi kimia
Tidak mengkilat
Penjelasan:
penjelasan no 5.
1. Logam
Logam adalah unsur yang memiliki sifat khas yaitu mengkilat atau berkilau, keras, memiliki kepadatan tinggi, dapat diregangkan dan ditempa, memiliki titik leleh dan titik didih yang tinggi, serta merupakan konduktor panas dan listrik yang baik.
Sifat logam ini dsiebabkan karena ikatan logam antara atomnya. Karena sifat ini logam banyak dipakai untuk kerangka kendaraan dan bangunan, alat listrik, dan peralatan lain. Pada reaksi kimia, logam umumnya pemberi (donor) elektron dan menjadi pereduksi (reduktor) dalam reaksi redoks.
Contoh logam adalah besi (Fe), alumunium (Al), timah (St), nikel (Ni) dan emas (Au).
2. Nonlogam
Nonlogam adalah unsur yang memiliki sifat kusam, tidak mengkilap, konduktor panas yang buruk, konduktor listrik yang buruk, energi ionisasi tinggi, elektronegativitas tinggi, tidak mudah dibentuk atau ulet, biasanya rapuh, kepadatan rendah, serta titik lebur dan titik didih yang lebih rendah bila dibandingkan dengan logam. Pada reaksi kimia, nonlogam umumnya adalah penerima elektron.
Contoh non logam adalah karbon, nitrogen dan oksigen.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Leklangga456 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 26 Jul 21