Berikut ini adalah pertanyaan dari zidanindogaming1 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban :
Tumbuhan berbiji tertutup (Angiospermae) berasal dari kata Angioyang berarti bunga danSpermae yang berarti tumbuhan berbiji, jadi Angiospermae adalah tumbuhan berbiji yang tertutup.
Mengapa dikatakan tumbuhan berbiji tertutup, karena bijinya selalu diselubungi oleh suatu badan yang berasal dari daun-daun buah yang disebut dengan bakal buah.
Kemudian bakal buah beserta bagian-bagian lain dari bunga akan tumbuh menjadi buah dan bakal biji yang telah menjadi biji tetap terdapat di dalamnya. Tumbuhan biji tertutup memiliki jumlah spesies lebih banyak dibandingkan dengan tumbuhan berbiji terbuka, karena anggota Angiospermae mencakup sekitar 300 famili dan lebih dari 250.000 spesies.Tumbuhan ini banyak ditemukan di semua daratan dunia ini.
Penjelasan lebih lanjut :
Diantara semua tumbuhan yang ada di dunia ini, pastilah ada yang dinamakan tumbuhan berbiji atau yang biasa disebut Spermatophyta.
Nah, Spermatophyta ini dapat dibagi menjadi 2 pengelompokan tumbuhan, yaitu tumbuhan berbiji terbuka atau yang biasa disebut Gymnospermaedan juga tumbuhan berbiji tertutup atau yang biasa disebutAngiospermae.
_ _ _ _ _ _ _ _ _ _ _
_ _ _ _ _ _ _ _ _ _ _
Detail Jawaban :
Mapel : IPA
Kelas : 7
Bab : Biologi
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AqilahKhairunnisa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 18 Nov 21